3) Bagaimana memeriksa hasil perawatan periferal secara fisik maupun menggunakan software utilitas ?
- SOP perawatan periferal;
- Instruction Manual dari masing-masing peralatan;
- Log sheet atau report sheet yang ditetapkan oleh perusahaan;
- Peralatan atau instrumen yang terkait dengan pelaksanaan unit kompetensi ini.
- Kkonfigurasi dan spesifikasi periferal pada PC;
- Cara kerja komponen / modul yang memerlukan perawatan;
- Pprosedur dan tindakan perawatan untuk setiap komponen / modul;
- Ttujuan, produk, prosedur dan cara penggunaan peralatan untuk perawatan;
- Pprosedur , peralatan dan persoalan lingkungan kerja yang berkaitan dengan proteksi sistem;
- Penanganan permasalahan perawatan PC dan periferal.
- § Jadwal dan prosedur perawat-an disiapkan
- § Peralatan perawatan (tools kit) disiapkan
- § Peralatan dan bahan pembersih disiapkan
- § Status/history/log sheet hasil perawatan sebelumnya di-periksa
- § Menguraikan jenis dan sifat bahan pembersih yang sesuai dengan periferal.
- § Menjelaskan hubungan antara troubleshooting pada periferal dengan kebersihan komponen periferal
- § Bagian/komponen periferal dibersihkan menggunakan prosedur, cara/metode dan bahan/peralatan yang sudah ditentukan
- § Pemeriksaan kabel dan sambungan ke PC mengguna-kan prosedur, cara/ metode yang sudah ditentukan
- § Langkah-langkah perawatan periferal
- § Jenis-jenis korosi pada komponen periferal
- § Menjelaskan prosedur pembersikan komponen pada periferal
- § Menjelaskan jenis-jenis korosi pada komponen dan penyebabnya
- § Membersihkan dan merawat bagian-bagian periferal secara teratur
- § Periferal dapat digunakan sesuai dengan kriteria unjuk kerja pada unit kompetensi HDW.OPR.105.(1).A
- § Penyebab dan kondisi yang abnormal diidentifikasi dan dicatat
- § Penggunaan software utilitas dalam pengecekan kondisi periferal
- § Memilih peralatan/ komponen periferal serta software yang akan digunakan secara teliti
- § Menjelaskan jenis-jenis software utilitas yang digunakan untuk menge-cek kondisi periferal (misal : Norton Utility, System Configuration Utility
- Memeriksa hasil pera-watan periferal secara fisik maupun mengguna-kan softwareutilitas
- § Tindakan korektif yang bisa segera diambil untuk menga-tasi kondisi abnormal sesuai dengan SOP dilaksanakan
- § Laporan dibuat sesuai dengan format dan prosedur yang ditetapkan
- § Langkah penanganan permasalahan pada pengoperasian PC
- § Penyusunan laporan
- § Menunjukkan sikap jeli dan tanggap terhadap perubahan kondisi pada periferal
- § Memperlihatkan sikap responsif yang tepat terhadap masalah yang timbul
- § Menjelaskan langkah-langkah korektif yang dapat diambil untuk mengatasi kondisi abnormal
- § Menguraikan langkah-langkah penyusunan laporan
- § Melakukan langkah korektif terhadap kondisi abnormal pada pengoperasian periferal
- § Membuat laporan perawatan periferal
- Menyiapkan peralatan dan bahan pembersih yang digunakan untuk perawatan periferal.
- Hubungan antara troubleshooting pada periferal dengan kebersihan komponen periferal.
- Melakukan langkah korektif terhadap kondisi abnormal pada pengoperasian periferal
- Membuat laporan perawatan periferal
1) Identifikasi kasus-kasus kerusakan yang ada pada periferal yang ada di laboratorium komputer anda
- Gunakan lap kering atau tisu untuk membersihkan kotoran cair.
- Untuk membersihkannya keyboard harus di buka terlebih dahulu. Pada bagian dalam pada keyboard harus hati-hati dalam membersihkannya dikarenakan sangat rawan dengan goresan yang dapat mengakibatkan jalur menjadi putus. Untuk tombol penghantar dibersihkan satu persatu pada bagian arang atau penghantarnya. Untuk bagian konektor juga diperiksa terutama kabel, karena kabel sangat kecil dan kabel keyboard biasanya sangat mudah ke himpit baik meja maupun benda lain.
- Gunakan lap dan cairan pembersih kotoran atau debu yang menempel pada bola maupun poros pada mouse.
- Cairan pembersih digunakan jika kotoran atau debu yang menempel pada bola atau poros susah dihilangkan.
- Gunakan kuas kecil atau vacum cleaner dengan ujung sikat kecil untuk membersihkan debu.
- Untuk membersihkan monitor dari kotoran cair yang menempel pada layar, gunakan cairan pembersih kemudian dilap dengan kain kering. Terutama pada bagian sudut dari layar.
- Gunakan kain lembab untuk membersihkan printer. Jangan menggunakan cairan yang mudah terbakar seperti alkohol, bensin atau thinner. Bila cairan yang mudah terbakar berhubungan dengan komponen elektrik di dalam printer maka dapat mengakibatkan kebakaran atau hubung singkat. Selalu lepaskan printer dari stop kontak pada saat printer dibersihkan.
- Jangan meletakkan printer di tempat yang tidak stabil atau mudah terkena getaran atau goncangan. Printer dapat terjatuh dan mengalami kerusakan.
- Jangan meletakkan printer di tempat yang lembab atau berdebu, yang langsung terkena matahari atau dekat dengan sumber panas atau api.
2) Operasikanlah tool design manager untuk melihat keseluruhan hardware yang ada pada komputer anda.
- 4. Kegiatan Belajar 4: Melakukan Tindakan Korektif dan Melaporkan Hasil Perawatan Periferal
- a. Tujuan Kegiatan Pemelajaran
- Tanggal: waktu kapan dilakukan maintenance suatu periferal
- Nama periferal: nama atau jenis periferal yang dimaintenance
- Gejala kerusakan : gejala dari periferal yang mengalami kerusakan
- Tindakan korektif : tindakan yang dilakukan untuk melakukan perbaikan terhadap periferal.
- Keterangan: dapat berupa hasil dari perbaikan dari periferal baik dapat dibenahi maupun tidak dapat dibenahi.
- A. PERTANYAAN
- Uraikanlah jenis dan sifat bahan pembersih yang sesuai untuk perawatan periferal
- Jelaskan hubungan antara troubleshooting pada periferal dengan kebersihan komponen periferal.
- Jelaskan prosedur pembersihan komponen pada periferal
- Jelaskan jenis-jenis korosi pada komponen periferal dan penyebabnya.
- Jelaskan jenis-jenis software utilitas yang digunakan untuk mengecek kondisi periferal.
- Lakukan perawatan printer secara phisik dan dengan software
- Lakukan perawatan mouse terhadap debu
- Lakukan perawatan keyboard dari debu dan kotoran pada keypadnya.
- Prosedur pembersihan komponen tergantung dengan jenis periferal yang dibersihkan, prosedur selengkapnya lihat halaman 17 s.d. hal. 22.
- Korosi disebabkan oleh kotoran cair, biasanya terjadi pada konektor dan head printer.
- Software yang digunakan untuk pengecekan periferal antara lain Device manager, System Information, DirextX ataupun Tool printer.
- Evaluasi no. 6, 7, dan 8. Penilaian berdasarkan kebenaran prosedur yang dilakukan , keselamatan kerja , hasil yang diperoleh.
- A. PERTANYAAN
- Suatu sekolah membutuhkan komputer untuk keperluan praktek pengenalan komputer, apresiasi komputer, dan teknologi informasi dan komunikasi. Bagaimana urutan langkah-langkah dalam menyusun spesifikasi PC minimal secara umum yang dapat memenuhi kebutuhan tersebut.
- Bagaimana langkah-langkah urutan dalam merakit kompter.
- Bagaimana langkah-langkah urutan menyeting setup BIOS.
- Bagaimana langkah-langkah urutan memasang peripheral.
- Disediakan komponen/peripheral PC. Rakitlah komponen/peripheral tersebut sehingga bisa berfungsi sebagai PC.
- B. KUNCI JAWABAN
- Langkah-langkah urutan menyeting setup BIOS adalah : hidupkan komputer tunggu sesaat, tekan tombol DEL (atau sesuai yang ditunjukkan pada layar monitor) untuk masuk ke menu setup BIOS. Lakukan seting jam, hari, aktivasi I/O yang sesuai dengan kondisi hardware yang terpasang, aktivasi power pada prosesor, setting manajemen power dan memori sesuai dengan kondisi dan kebutuhan, dan setting password jika diperlukan. Simpan hasil setting tersebut.
- Langkah-langkah urutan memasang peripheral, yaitu : matikan komputer, hubungkan bagian yang perlu dihubungkan dengan mengikuti buku manualnya. Periksa hasil instalasi, jika telah sesuai dan benar hidupkan komputer, kemudian lakukan instalasi program driver untuk peripheral tersebut. Bila program driver telah terinstalasi dengan baik lakukan pengetesan terhadap kerja peripheral tersebut.
- Komponen/peripheral dirakit dengan benar, sehingga dapat berfungsi sebagai PC.
- C. KRITERIA KELULUSAN
Tri Amperiyanto, 1993, Seri Penuntun Praktis Melindungi Data dan Hard Disk, Elex Media Komputindo, Jakarta.
Comments
Post a Comment